Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2020

MENGENAL LEBIH DEKAT TENTANG KOTA SERUI

Gambar
Kota SERUI  adalah nama ibu kota dari kabupaten kepulauan yapen di provinsi papua indonesia,  Kabupaten ini dahulu bernama  Kabupaten Yapen Waropen , yang dibentuk berdasarkan  Undang-Undang  Nomor 12 Tahun 1969 tentang Pembentukan Provinsi Otonom Irian Barat dan Kabupaten-kabupaten Otonom di Provinsi Irian Barat. Dalam perkembangannya terdapat aspirasi masyarakat Kabupaten Yapen Waropen yang menginginkan adanya perubahan nama dari kabupaten tersebut menjadi Kabupaten Kepulauan Yapen. Keinginan perubahan nama menjadi Kabupaten Kepulauan Yapen dilatarbelakangi oleh telah dibentuknya Kabupaten Otonom Waropen sebagai pemekaran dari Kabupaten Yapen Waropen berdasarkan Undang-Undang Nomor 26 Tahun 2002, sehingga agar tidak terjadi duplikasi nama perlu ditinjau adanya perubahan nama Kabupaten Yapen Waropen menjadi Kabupaten Kepulauan Yapen, selain itu secara geografis daerah ini merupakan wilayah yang terdiri dari gugusan pulau. Akhirnya berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 40 Tahu

PANTAI MARIADEI

Gambar
mariadei beach Mariadei adalah nama salah satu pantai yang berada di kabupaten kepulauan yapen, yang jaraknya tak begitu jauh dari pusat kota serui. pantai tersebut tepatnya terletak di distrik anotaurei yang biasa di sebut orang pantai mariadei. pantai ini sudah menjadi salah satu pilihan tempat wisata yang rajin di kunjungi oleh masyarakat di kota serui, pantai mariadei sudah menjadi salah satu tempat untuk memanjakan mata pada saat berlibur, pantai ini memiliki keindahan alam yang sangat indah dan menawan dan air lautnya juga sangat bersih dan segar untuk berenang maupun menyelam, dan untuk para pecinta sunset tak diragukan lagi untuk datang ke tempat ini.  di pantai ini terdapat banyak rumah warga dan masyarakat setempat yang sangat rukun dan damai terhadap pengunjung yang datang dari luar kota serui maupun pengunjung lokal sendiri.  untuk lebih jelas silahkan kunjungi tautan ini  klik disini

PULAU MANDENA

Gambar
PULAU MANDENA adalah salah satu tempat wisata di KEPULAUAN YAPEN yang terletak di distrik Pulau Yerui. Tempat ini memiliki pemandangan yang sangat indah dan tak kalah menarik dengan tempat wisata lainnya seperti raja ampat dan lain-lain. Perjalanan yang bisa di tempuh menggunakan speed boat kira-kira memakan waktu sekitar 2 jam lebih sampai 3 jam perjalanan, disekitar pulau MANDENA juga terdapat salah satu telaga yang bernama SUANDEI. klik  disini mandena beach telaga suandei mandena beach mandena beach